f15: Pilih pusat sub-selektor
Tombol G U A menu Pengaturan Kustom
Pilih cara sub-selektor berfungsi saat bagian tengahnya ditekan.
Opsi | Deskripsi |
---|---|
[ON] | Sub-selektor tidak dapat digunakan untuk menempatkan titik fokus selama bagian tengahnya ditekan. |
[OFF] | Sub-selektor dapat digunakan untuk menempatkan titik fokus selama bagian tengahnya ditekan. |
Sedangkan, bagian tengah sub-selektor berfungsi dalam peran terpilih bagi [Bagian tengah sub-selektor] menggunakan Pengaturan Kustom f2 [Kontrol kustom (pemotretan)] atau g2 [Kontrol kustom]. Hal ini khususnya perlu dicatat yaitu jika Anda menentukan [Mode area AF] ke bagian tengah sub-selektor melalui Pengaturan Kustom f2 [Kontrol kustom (pemotretan)], Anda lalu bisa menggunakannya sementara untuk mengubah mode area AF tanpa mengganggu kemampuan Anda menempatkan titik fokusnya.